KEUNGGULAN

  • Lulusan Program studi DII Keperawatan YAPPI dibekali dengan  kemampuan kognitif dan psikomotor antara lain : pelatihan BTCLS, Komputer, TOEFL serta pengadaan uji STR secara kolektif oleh institusi agar memudahkan lulusan dalam mendapatkan STR.
  • Waktu tunggu lulusan untuk bekerja kurang dari 4 bulan dan lebih dari 80 % lulusan terserap diberbagai instansi kesehatan
  • Adanya YAPPI Job Center (YaJoc) sebagai wadah informasi peluang kerja bagi alumni dan lulusan serta sebagai wadah komunikasi antar alumni dalam memanfaatkan peluang kerja
  • Adanya program pengembangan soft skill yang menitikberatkan pada perubahan kemampuan afektif etika, moral, dan spiritual
  • Adanya Kurikulum institusi Program Studi Diploma III Keperawatan YAPPI yang disusun dan dikembangkan dengan penguatan karakter, akhlak islami dan ketrampilan khusus

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *